Dari Menekan Menjadi Menemani
Banyak orang tua tanpa sadar menuntut, menekan, atau membandingkan anaknya.Padahal, hafalan yang dipaksa jarang bertahan lama.Yang abadi adalah hafalan yang lahir dari kedekatan, dari suasana yang penuh kasih,dan dari bimbingan yang lembut. Mari ubah cara kita mendampingi:💧 dari menekan menjadi menemani,💧 dari membandingkan menjadi menerima,💧 dari sekadar hafalan menjadi penanaman iman. Allah ﷻ berfirman: “Tidak […]
Dari Menekan Menjadi Menemani Read More »
